Assalamu'alaikum wr.wb...
Baiklah pada kali ini saya akan berbagi pengetahuan tentang bagaimana cara menghubungkan Twitter ke Blogger....;)
Baiklah pada kali ini saya akan berbagi pengetahuan tentang bagaimana cara menghubungkan Twitter ke Blogger....;)
- Kunjungi situs twitterfeed.com
- Klik Register Now akan di direct ke tab Step 1: Create Feed
-
Email adress : masukan email yang sedang sobat gunain
passsword : masukan password minimal 6 karakter (jangan sampai lupa sob sama passwordnya)
confirm password : tulis kembali password yang sesuai dengan sebelumnya - Klik Create Account
- Isi Form yang ada:
Feed Name : Nama blog/situs sobat
Blog URL or RSS Feed URL : masukan RSS Feed Url sobat sendiri seperti
http://teddipratama.blogspot.com/feeds/posts/default
ganti tulisan yang berwarna merah dengan alamat blog sobat
- Lalu klik Test Rss Fedd
- Jika berhasil maka akan ada tulisan Feed Parsed OK dibawah RSS Feed URL
- Lalu klik continue to Step 2 (Configure Publishing Services), Nah untuk tahap ini kita akan memilih kemana nantinya blog kita akan dihubungkan. Kalo untuk skrang kan kita fokusnya ke Facebook dan ke Twitter.
- Untuk ke Twitter --> klik Twitter pada halaman Available Services --> klik Authenticate Twitter --> Masukan Username dan Password akun Twitter sobat --> Lalu izinkan aplikasi --> Kalo sudah, terakhir klik Create Service dibagian bawah.
- Untuk ke Facebook --> klik Facebook pada halaman Available Services --> klik Connect with Facebook --> log in ke akun Facebook sobat --> terakhir klik Create Service
- Terakhir klik All Done. Sekrang blog sobat sdh terhubung ke Twitter dan Facebook sobat sendiri.
Artikel Terkait:
0 komentar :
Posting Komentar